orientasi adalah

Pertanyaan
Pengertian orientasi adalah ….space

a.pengenalan cerita fantasispace

b.pengenalan terhadap tokoh, latar, watak, dan konflik yang akan terjadispace

c.pengenalan masalahspace

d.pengenalan isi cerita

Daftar Isi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan B.space 

Pembahasan

Cerita fantasi merupakan salah satu genre cerita yang sangat penting untuk melatih kreativitas berfantasi secara aktif dan bisa melatih kreativitas untuk bisa berimajinasi lebih luas lagi.

Struktur cerita fantasi yaitu:

  1. Orientasi, yaitu pengenalan terhadap tokoh, latar, watak, dan konflik yang akan terjadi.
  2. Komplikasi, yaitu munculnya masalah yang terjadi hingga masalah tersebut memuncak.
  3. Resolusi, yaitu penyelesian masalah yang telah terjadi.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

BACA JUGA  Rumus Kerucut (Volume dan Luas Permukaan), Penjelasannya Di Sini

You May Also Like

About the Author: administrator