Hubungan -hubungan sosial yang mengangkut hubungan antarindividu, individu, individu dengan kelompok dan kelompok dengan kelompok disebut

Hubungan -hubungan sosial yang mengangkut hubungan antarindividu, individu, individu dengan kelompok dan kelompok dengan kelompok disebut

Mapel IPS, Jenjang Sekolah Menengah Pertama

Interaksi sosial

Penjelasan:

Interaksi sosial adalah suatu bentuk Hubungan -hubungan sosial yang mengangkut hubungan antarindividu, individu, individu dengan kelompok dan kelompok dengan kelompok.

Semoga Bermanfaat

Pertanyaan Baru di IPS


Denpasar adalah Ibukota di Provinsi​

IPS, Sekolah Menengah Pertama

Jawaban:

Bali

Penjelasan:

Bali adalah sebuah provinsi di Indonesia yang ibu kotanya bernama Denpasar. Provinsi Bali terletak di bagian barat Kepulauan Nusa Tenggara.

Semoga Membantu : )

Jawaban:

Denpasar adalah Ibukota di Provinsi Bali

✰▬▬▬▬▬▬▬※☠※▬▬▬▬▬▬▬✰

Pendahuluan:

�Ibu kota merupakan sebuah kota yang dimana difungsikan sebagai pusat pemerintahan suatu negara.

�Provinsi merupakan sebuah wilayah administratif pemerintahan yang dimana dibawah negara bagian atau wilayah negara.

✰▬▬▬▬▬▬▬※☠※▬▬▬▬▬▬▬✰

Detail:

Mapel:PPKN

Kelas:VII – 7

Tingkat:SMP – Sekolah Menengah Pertama

Materi:Bab 6 – Daerah dalam kerangka negara kesatuan Republik Indonesia

Kata kunci:Provinsi,Ibu kota

Kode soal:9

Kode:7.9.6

✰▬▬▬▬▬▬▬※☠※▬▬▬▬▬▬▬✰

✰▬▬▬▬▬▬▬※☠※▬▬▬▬▬▬▬✰

#BelajarBersamaBrainly

#AyoBelajar

#TingkatkanPrestasimu

#BelajarDenganMiracle


Kondisi sosial budaya indonesia

IPS, Sekolah Menengah Atas

Kondisi sosial budaya di Indonesia dapat dibedakan menjadi beberapa jenis, yaitu: 1.

  1. Rakyat (Suku Bangsa). Penduduk Indonesia terdiri dari beragam suku bangsa dan keturunan. Secara etimologis, sebagian besar suku bangsa di Indonesia merupakan keturunan dari  rumpun  Mongoloid. Mereka  umumnya tersebar di  bagian barat Indonesia. Beberapa dari mereka, terutama yang tinggal di  Indonesia bagian timur, adalah keturunan Melanesia dan Negroid.
  2. Penduduk. Berdasarkan angka penduduk tersebut, Indonesia merupakan negara terpadat keempat di Asia Tenggara, terbesar keempat di dunia setelah Amerika Serikat dan terbesar ketiga di Asia setelah India. Berdasarkan data kependudukan yang ada, persebaran penduduk di beberapa wilayah  Indonesia  belum merata.
  3. Bahasa. Bahasa resmi yang digunakan di Indonesia adalah bahasa Indonesia. Bahasa Indonesia termasuk  rumpun  Melayu yang berkembang di beberapa negara di  Asia Tenggara seperti Malaysia, Singapura, Brunei  dan Indonesia. Selain bahasa Indonesia, ada sekitar 300 bahasa daerah dengan dialek  dan  aksaranya masing-masing.
  4. Agama. Kepercayaan asli nenek moyang bangsa Indonesia adalah animisme dan dinamisme. Animisme adalah kepercayaan pada roh yang menempati objek tertentu. Dinamika adalah keyakinan bahwa objek tertentu memiliki kekuatan. Kepercayaan ini sudah ada jauh sebelum datangnya ajaran agama di Indonesia. Islam adalah agama paling religius di Indonesia, dan lebih dari 85% penduduknya menganut agama ini.
  5. Pendidikan. Pada tahun 2000, lebih dari 28,7 juta anak Indonesia masuk sekolah dasar. Pemerintah memiliki program wajib belajar enam tahun bagi warganya. Situasi ini telah berkembang dengan promosi program pendidikan dasar hingga sembilan tahun, termasuk pendidikan  dasar (tahun ke-6) dan sekolah menengah (tahun ke-3). Upaya tersebut dilakukan untuk meningkatkan kualitas penduduk Indonesia.
BACA JUGA  A mengendarai mobil dengan kecepatan 70 km/jam dengan jarak tempuh 210 km.

Pembahasan

Indonesia merupakan negara kepulauan yang sangat besar dengan pola penduduk yang berbeda-beda. Karena adanya  keanekaragaman jenis tersebut, maka Indonesia menjadi negara yang kaya akan budaya, termasuk adanya perbedaan suku, agama, adat istiadat, budaya dan bahasa. Namun, herannya, begitu banyak perbedaan sehingga Indonesia tidak akan mengalami keruntuhan. Namun, karena perbedaan tersebut, Indonesia terintegrasi dengan baik. Semua perbedaan tersebut merupakan kekayaan yang unik  bagi bangsa Indonesia.

Pelajari Lebih Lanjut

  • Materi tentang perubahan sosial budaya
  • Materi tentang keberagaman sosial budaya
  • Materi tentang pengaruh budaya dalam bidang sosial

Detail Jawaban

Kelas : 6

Mapel : Tema

Bab : Karakteristik Sosial Budaya Negara Indonesia

Kode : –

#AyoBelajar #SPJ2


Jelaskan Gempa Tektonik dan Gempa Vulkanik! ​

IPS, Sekolah Menengah Pertama

Jawaban:

Gempa tektonik disebabkan oleh lempeng tektonik bumi yang terus bergerak. Jika lempeng-lempeng bertabrakan, gempa akan terjadi. Gempa vulkanik itu akibat letusan gunung berapi.


Rangkuman IPS SMP Kelas VIII Bab 1 ​

IPS, Sekolah Menengah Pertama

  • Materi kelas VIII mata pelajaran IPS BAB 1 adalah interaksi keruangan dalam kehidupan di negara-negara ASEAN.
  • ASEAN adalah wilayah Asia yang terletak di sebelah tenggara Asia yang terdiri dari 10 negara yaitu Indonesia, Malaysia, Singapura, Filipina, Kamboja, Thailand, Vietnam, Brunai Darussalam, Laos dan Myanmar.
  • Letak astronomis ASEAN yaitu diantara  28°LU – 11°LS dan 93°BT – 141°BT.
  • Letak geografis ASEAN yaitu terletak diantara dua samudra yaitu Hindia dan Pasifik dan juga terletak diantara dua benua Asia dan Australia .
  • Luas seluruh wilayah daratan ± 4.817.000 km2 dan luas laut  ASEAN  sekitar 5.060.100 km2.
  • Bentuk interaksi antarnegara dipengaruhi oleh beberapa faktor yaitu :
  1. Ketersediaan Sumber Daya Alam
  2. Pengaruh iklim dimana daerah ASEAN dipengaruhi oleh iklim muson, matahari,  dan fisis
  3. faktor Geologi yaitu batuan penyusun bumi, kondisi tanah, dan kondisi tumbukan antarlempeng.
BACA JUGA  Sosiologi merupakan root (akar) dari disiplin keilmuan sosial, politik, dan humaniora.

Pembahasan :

  • ASEAN adalah wilayah Asia yang terletak di sebelah tenggara Asia yang terdiri dari 10 negara yaitu Indonesia, Malaysia, Singapura, Filipina, Kamboja, Thailand, Vietnam, Brunai Darussalam, Laos dan Myanmar.
  • Letak astronomis ASEAN yaitu diantara  28°LU – 11°LS dan 93°BT – 141°BT.
  • Letak geografis ASEAN yaitu terletak diantara dua samudra yaitu Hindia dan Pasifik dan juga terletak diantara dua benua Asia dan Australia .
  • Luas seluruh wilayah daratan ± 4.817.000 km2 dan luas laut  ASEAN  sekitar 5.060.100 km2.
  • Bentuk interaksi antarnegara dipengaruhi oleh beberapa faktor yaitu :
  1. Ketersediaan Sumber Daya Alam. Semua negara ASEAN memiliki sumber daya alam. Akan tetapi satu negara yang tidak memiliki yaitu Singapuran. Meskipun SiIngapura tidak memiliki sumber daya alam, Singapura maundalam bidang perdagangan dan teknologi.
  2. Pengaruh iklim dimana daerah ASEAN dipengaruhi oleh iklim muson, matahari,  dan fisis
  3. Faktor Geologi yaitu batuan penyusun bumi, kondisi tanah, dan kondisi tumbukan antarlempeng.

Pelajari Lebih Lanjut

  • Materi tentang waktu mauk tiap negara ASEAN masuk organisasi ASEAN
  • Materi tentang pengertian ASEAN
  • Materi tentang batas ASEAN

Detail jawaban:

Kelas: SMP-8

Mapel: IPS

Bab: 1

Kode: –

#AyoBelajar #SPJ2


Sebutkan 3 macan mobilitas sosial?​

IPS, Sekolah Menengah Pertama

mobilitas vertikal , mobilitas horizontal , mobilitas intragenerasi.

Pembahasan :

Mobilitas sosial merupakan suatu perpindahan posisi seseorang dari lapisan strata sosial yang satu ke lapisan yang Lainnya.

Kata dari mobilitas berasal dari Bahasa Latin , yaitu mobilis yg artinya mudah dipindahkan dari satu tempat menuju ke tempat lainnya. Kalau di artikan ke bahasa indonesia , mobilitas berartikan dengan gerak atau perpindahan. Mobilitas dapat diartikan sebagai gerak yang menghasilkan perpindahan tempat.

Mobilitas vertikal merupakan suatu perpindahan posisi dari kelompok sosial menuju kelompok sosial lainnya yang tidak sederajatnya.

BACA JUGA  Nama nama negara dari huruf a

Mobilitas horizontal merupakan suatu perpindahan posisi dari kelompok sosial menuju kelompok sosial lainnya yang sederajatnya.

Mobilitas intragenerasi merupakan mobilitas vertikal yang terjadi dalam diri orang.

Faktor² terjadinya mobilitas sosial :

  • Status sosial
  • Keadaan ekonomi
  • Situasi politik
  • Jumlah Penduduk
  • Keinginan melihat daerah lain

Dampak positif mobilitas sosial :

  • Mendorong seseorang untuk lebih jauh
  • Mempercepat tingkat perubahan sosial masyarakat ke arah yang lebih baik
  • Meningkatkan integrasi sosial

Pelajari Lebih Lanjut :

  • Materi tentang Tujuan Mobilitas Sosial
  • Materi tentang Manfaat Mobilitas Sosial

Detail Jawaban :

  • Mata Pelajaran : IPS
  • Kelas: VIII
  • Kode Kategorisasi : 8.10.2
  • Materi: Bab 2 – Pengaruh Interaksi Sosial Terhadap Kehidupan
  • Kata kunci: Mobilitas Sosial

You May Also Like

About the Author: administrator